Month: October 2020

  • Wajah Malioboro Saat Libur Panjang Akhir Oktober 2020

    Oktober 2020 ditutup dengan libur panjang. Saya yang tinggal di daerah utara Yogyakarta, walaupun hanya sesekali keluar rumah dan harus melewati Jalan Kaliurang (utara ring road) — Jakal atas kalau banyak orang Jogja menyebutnya — merasakan suasana yang berbeda. Dari arah selatan menuju utara — karena banyak obyek wisata yang ke arah Kaliurang — sudah…

  • 62 Menit Operasi Pembakaran Halte Sarinah

    Dengan menggabungkan video yang kami kumpulkan dari sumber terbuka, Tim Buka Mata Narasi menyusun kembali secara rinci, menit demi menit pembakaran Halte TransJakarta Sarinah pada 8 Oktober 2020. Hasil analisis kami menemukan bahwa para pelaku memang datang untuk membakar Halte TransJakarta dan memperburuk situasi aksi demonstrasi penolakan UU Cipta Kerja. Narasi Newsroom: YouTube – 62…

  • Dua Bangunan Hotel Mutiara Yogyakarta Dibeli oleh Pemda DIY Seharga 170 Miliar

    … iya, 170 miliar rupiah, dengan menggunakan Dana Keistimewaan (danais) tahun anggaran 2020. Total anggaran tersebut untuk membeli lahan dan kedua bangunan tersebut. Rencananya, akan digunakan sebagai sentra UMKM, yang lokasinya berada di lokasi yang sangat strategis, di kawasan Malioboro. Mengutip berita dari krjogja.com: Sultan mengatakan bagian bangunan yang ada di sebelah utara akan diubah…

  • Kendala Teknis Bekerja dari Rumah

    Walaupun menjadi keinginan banyak orang, namun bekerja dari rumah tak lepas dari kendala. Baik itu kendala yang bisa diantisipasi karena kita memiliki kontrol, tapi ada juga kendala yang muncul karena faktor di luar kita. Puji Tuhan, saya saat ini dapat bekerja dari rumah, sebuah berkat tersendiri, apalagi ditambah dalam kondisi sulit COVID-19 ini. Ada yang…

  • Rental Bioskop Cinépolis

    Rental Bioskop Cinépolis

    Sepertinya, penawaran untuk merental bioskop Cinépolis Indonesia baru-baru ini bisa menjadi solusi bagi mereka yang ingin menikmati nonton film dengan suasana bioskop — layar besar dan audio yang memanjakan telinga memang sulit tergantikan. Cinépolis — dulu namanya Cinemaxx — memiliki beberapa paket layanan rental. Saya kunjungi situs cinepolisrental.com dan beberapa inforamsi sudah ada disana. Selain…

  • Penghapusan Airport Tax/Passenger Service Charge (PSC) di 13 Bandara di Indonesia

    Kabar baik untuk para pengguna jasa angkutan pesawat terbang, karena pemerintah baru saja menghapuskan beban airport tax atau Passanger Service Charge (PSC) untuk penerbangan dari 13 bandara di Indonesia. Istilah pajak bandara ini juga dikenal dengan Pelayanan Jasa Penumpang Pesawat Udara (PJP2U) Tentu, ini kabar baik bagi mereka yang harus bepergian dengan pesawat. Stimulus ini…

  • ‘Indomie Goreng’ Goreng

    Mie Goreng dari Indomie memang tidak diragukan lagi diciptakan sebagai mie instan, yang dimasak secara instan saja sudah enak. Saya tidak akan mendebat ini. Tapi, diolah dengan tidak seinstan itu, bisa jadi tidak kalah enak. Tambah enak malahan, menurut saya. Tak jarang, saya menikmati mie goreng dari Indomie ini dengan memasaknya kembali. Tidak ada resep…

  • Thai Airways, Restoran Bertema Pesawat, dan Pa Tong Go

    Dari sekian banyak industri dan bisnis di dunia, indsutri perjalanan mungkin salah satu yang terkena dampak sangat besar, dan sangat cepat. Tak butuh berbulan-bulan untuk dampaknya langsung dirasakan. Karena orang juga mulai berpikir ulang untuk bepergian entah untuk urusan pekerjaan atau hiburan, industri penerbangan — yang otomatis juga memengaruhi industri lain dalam sektor pariwisata —…

  • Menjajal GrabCar GrabProtect dari Grab Indonesia dengan Kualitas Layanan yang Berbeda

    Saya suka menggunakan layanan Grab dan Gojek. Masing-masing punya kelebihannya sendiri, terutama untuk fitur transportasi, pemesanan makanan, dan pengantaran barang. Untuk Grab, layanan yang paling saya gunakan adalah GrabFood. Layanan transportasi seperti GrabBike dan GrabCar juga kadang saya gunakan. Namun, sejak pandemi COVID-19, sudah lebih dari 7 (tujuh) bulan saya tidak menggunakan kedua layanan transportasi…

  • Sungguh Indah

    Walaupun lagu ini sudah cukup lama, tapi cover lagu Sungguh Indah oleh Andy Ambarita ini benar-benar enak untuk dinikmati. Walaupun ini lagu rohani, tapi saya percaya lirik lagu rohani — dari agama apapun — sebenarnya juga sifatnya universal, tidak harus tentang hubungan seseorang dengan penciptanya. Bisa saja tentang sesama manusia. Ke manakah aku dapat pergi?Menjauhi…

  • Kunjungan Kedua Fisioterapi ke Jogja Orthopaedic Sport Clinic (JOSC)

    Tulisan ini merupakan lanjutan dari tulisan sebelumnya mengenai pengalaman melakukan fisioterapi di Jogja Orthopaedic Sport Clinic (JOSC).Baca tulisan sebelumnya: Pengalaman Fisioterapi di Jogja Orthopaedic Sport Clinic (JOSC) Pemesanan Karena sebelumnya sudah melakukan pemesanan dan komunikasi melalui WhatsApp, untuk kedatangan kedua saya langsung kirim pesan ke WhatsApp sekitar pukul 09.30 WIB. Awalnya saya mau datang di…

  • Panen Mentimun

    Minggu lalu, ternyata tanaman mentimun yang saya pindah tanam dari media hidroponik ke tanah, sudah berbuah. Agak kaget juga, karena memang tidak saya khususkan untuk tanam, tapi karena sepertinya pertumbuhan cukup subur, jadi ketika suda terlalu besar untuk ada di sistem hidroponik — apalagi saya pakai sistem wick — jadi saya pindah ke tanah. Itupun,…

  • Pengalaman Fisioterapi di Jogja Orthopaedic Sport Clinic (JOSC)

    Pengalaman Fisioterapi di Jogja Orthopaedic Sport Clinic (JOSC)

    Minggu lalu, untuk kali pertama saya merasakan kondisi badan yang tidak nyaman karena (sepertinya) ada cidera otot. Saya lupa tepatnya karena apa, tapi bagian bahu dan punggung atas sebelah kanan rasanya sakit sekali. Ditambah dengan leher — terutama di bagian kanan — juga sakit luar biasa ketika dipakai untuk menunduk atau menengok. Ada beberapa dugaan…

  • Servis Rutin Mobil Menggunakan Layanan Honda Extra Care

    Bukan Oktober ini, akhirnya memutuskan untuk melakukan perawatan berkala kendaraan roda empat milik kami. Perawatan ini ini untuk servis 50.000 km. Mobil ini memang bukan mobil baru, namun mobil tangan kedua menggantikan mobil sebelumnya — dari merek yang sama yaitu Honda — tapi dengan model yang berbeda. Sewaktu beli, saat itu angka kilometer masih menunjukkan…