Tag: Virus Corona

  • Servis Rutin Mobil Menggunakan Layanan Honda Extra Care

    Bukan Oktober ini, akhirnya memutuskan untuk melakukan perawatan berkala kendaraan roda empat milik kami. Perawatan ini ini untuk servis 50.000 km. Mobil ini memang bukan mobil baru, namun mobil tangan kedua menggantikan mobil sebelumnya — dari merek yang sama yaitu Honda — tapi dengan model yang berbeda. Sewaktu beli, saat itu angka kilometer masih menunjukkan…

  • Tarif Bus DAMRI Malioboro-Pantai Parangtritis, Malioboro-Pantai Baron, dan YIA-Pantai Baron (Oktober 2020)

    Walaupun masih dalam masa pandemi COVID-19, Perusahaan umum Djawatan Angkoetan Motor Repoeblik Indonesia (DAMRI) membuka beberapa rute baru di Yogyakarta, untuk menjangkau beberapa tempat wisata — khususnya pantai — dan termasuk Yogyakarta International Airport (YIA). Hal tersebut untuk mendukung Kawasan Strategis Pariwisata Nasional (KSPN) dan Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) dalam masa pandemi COVID-19. Khusus untuk…

  • Prioritas Pemberian Vaksin COVID-19

    Walaupun penanganan juga masih terus diusahakan dan hasilnya juga kok ya sepertinya belum terlalu mengesankan, namun pernyataan tersebut perlu dicatat. Apakah nanti ada pihak-pihak yang sebenarnya mampu atau bisa dalam kondisi tidak mendesak namun memaksakan diri untuk mendapatkan vaksin dengan lebih cepat? Ya, kita lihat saja nanti.

  • Jokowi tentang ekonomi dan kesehatan (7 September 2020)

    Disampaikan pada bulan September 2020, sejak kasus COVID-19 mulai santer pada Maret 2020, saat sudah terjadi banyak kelonggaran dalam penegakan aturan dan protokol yang memungkinkan penyebaran COVID-19 semakin banyak. Dan, ketika 6 September 2020 angka total kasus di Indonesia menunjukkan 198.049 (+3.113), dengan kasus aktif 44 44.795 (+573), sembuh 144.440 (+2.431) dan meninggal dunia: 8.806…

  • Presiden Jokowi tentang COVID-19 (3 Agustus 2020)

    Suasana minggu-minggu terakhir ini cukup membuat masyarakat khawatir. Makin banyak yang tidak taat protokol kesehatan. Kasus positif Covid-19 kini mencapai 111.455 orang, 68.975 sembuh dan 5.236 meninggal. Meski, case recovery rate kita cukup bagus, yaitu 61,9 % sembuh. Sumber: Cuitan @jokowi

  • COVID-19: Kabupaten Sleman Tanpa Zona Hijau Per Akhir Juli 2020

    Sudah sekitar 3,5 tahun ini saya menjadi warga Sleman, walaupun KTP masih Bantul. Walaupun angka kasus COVID-19 di Yogyakarta pada umumnya, dan di Kabupaten Sleman pada khususnya tidak sebanyak propinsip lain seperti Jakarta atau Jawa Timur, namun tetap saja, angkanya terus bertambah. Hari ini, Kabupaten Sleman tidak lagi memiliki zona hijau, karena ditemukan kasus positif…

  • Tak Ada Lagi Istilah ODP, PDP, dan OTG

    Kementerian Kesehatan melalui Menteri Kesehatan Terawan mengubah penggunaan istilah yang sudah cukup akrab di telinga masyarakat seperti ODP (Orang Dalam Pemantauan), PDP (Pasien Dalam Pengawasan), dan OTG (Orang Tanpa Gejala) dengan beberapa definisi baru. Beberapa hari lalu, pemerintah juga ‘merasa’ bahwa istilah ‘new normal’ bukanlah sebuah pilihan yang tepat. Pengubahan ini tertuang dalam Keputusan Menteri…

  • Bertanam

    Sejak terpaksa harus berada di rumah terus karena pandemi COVID-19, banyak aktivitas yang dulunya rutin menjadi terabaikan begitu saja. Ritme keseharian berubah dengan perlahan, dan muncul menjadi ritme baru — yang kadang tidak baru juga — yang seolah menjadi… normal. Salah satu kegiatan yang dulu sering saya lakukan adalah bertanam. Itu adalah salah satu aktivtas…

  • Bukan New Normal

    Diksi new normal dari awal diksi itu segera ubah. New normal itu diksi yang salah dan kita ganti dengan adptasi kebiasaan baru. Dan kemudian yang dikedepankan bukan new-nya, tapi normal-nya. Padahal ini sudah kita perbaiki dengan adaptasi kebiasaan baru. Achmad Yurianto, Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Virus Corona tentang kesalahan pemakaian istilah ‘new normal’. (Sumber:…

  • Terawan tentang kalung antivirus Corona Kementan

    Belum terlalu mempelajari isinya apa. Tapi yang penting adalah kalau itu membuat secara psikologis dan mentalnya itu percaya, imunnya naik. Menteri Kesehatan Terawan Agus Putranto tentang kalung antivirus Corona Kementerian Pertanian yang akan diproduksi massal (Sumber: Kompas)

  • AirAsia Indonesia Terbang Lagi untuk Beberapa Rute Domestik Mulai 19 Juni 2020

    AirAsia Indonesia Terbang Lagi untuk Beberapa Rute Domestik Mulai 19 Juni 2020

    Setelah Lion Air yang membuka beberapa rute penerbangan domestik pada 10 Juni 2020 lalu, AirAsia Indonesia melakukan langkah yang sama. Beberapa rute penerbangan domestik akan dibuka mulai 19 Juni 2020. Mengutip dari keterangan resmi dari situs AirAsia, berikut beberapa rute yang akan dilayani. No. Penerbangan Asal Tujuan Berangkat Tiba Frekuensi (hari) QZ 7520 Jakarta (CGK)…

  • dr. Reisa Kartikasasri Broto Asmoro

    Saya mengikuti berita tentang Covid-19 selintas-selintas saja. Achmad “Pak Yuri” Yurianto sebagai juru bicara Pemerintah terkait kasus Covid-19 banyak muncul dalam pemberitaan karena beliau memang yang bertugas mengumumkan apapun terkait Covid-19. Dan apapun yang disampaikan adalah informasi resmi dari pemerintah. Informasi paling umum ya tentu saja seperti statistik harian. Ada yang sedikit berbeda kemarin ketika…

  • Lion Air Group akan Terbang Lagi untuk Rute Domestik 10 Juni 2020

    Lion Air Group akan Terbang Lagi untuk Rute Domestik 10 Juni 2020

    Lion Air Group dengan maskapai Lion Air (kode penerbangan JT), Wings Air (kode penerbangan IW), Batik Air (kode penerbangan ID) akan kembali beroperasi pada 10 Juni 2020. Sebelumnya, mereka mengumumkan penghentian sementara operasional penerbangan domestik dan internasional mulai 5 Juni 2020. Keputusan Lion Air Group dengan pertimbangan atas evaluasi setiap pelaksanaan operasional penerbangan sebelumnya, bahwa…

  • Siap Kembali ke Normal Lagi?

    Karena kebijakan pemerintah Indonesia yang melonggarkan aturan terkait pembatasan sosial, yang entah dengan parameter atau pertimbangan yang mana — mungkin pertimbangan ekonomi adalah faktor utamanya — sepertinya suka atau tidak tinggal bagaimana masyarakat menyikapinya. Sulit sebenarnya untuk tidak membandingkan bagaimana penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia dengan negara lain. Memang sih, ada hal-hal yang sebaiknya tidak…

  • Jangan sampai Malioboro ditutup

    Jangan sampai (Malioboro) saya tutup, jangan sampai terjadi Covid kedua, itu harus kita hindari. Jadi saya minta kesadaran mereka yang ada di Malioboro. Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengkubuwono X, tentang aktivitas warga Jogja yang berkumpul (terutama di kawasan Malioboro) tanpa masker. (Sumber: Kompas)