Tag: Nokia

  • Nokia 216

    Microsoft will be releasing Nokia 216 and Nokia 216 Dual Sim. I thought Microsoft will stop making another Nokia phones. But, aside from the fact that smartphones are getting more popularity, there is still a huge market. I’m thinking of getting this new phone — when it’s available in Indonesia. Its “up to 24 days…

  • Microsoft Surface Book dari Microsoft

    Microsoft Surface Book dari Microsoft

    Microsoft baru saja meluncurkan sebuah laptop baru dengan nama Microsoft Surface Book. Walaupun sudah sekitar lima tahun saya menggunakan produk MacBook dari Apple (sekarang menggunakan MacBook Pro 15″ Retina Display sebagai pengganti MacBook Pro 13″), tapi produk baru ini terlihat sangat menarik.

  • Ulasan Windows Phone 8 dan Aplikasi pada Ponsel Lumia

    Ulasan Windows Phone 8 dan Aplikasi pada Ponsel Lumia

    Tulisan ini adalah lanjutan dari artikel sebelumnya tentang ponsel Lumia 535. Sebelum saya menuliskan artikel tersebut, saya sudah mencoba menggunakan ponsel (beserta dengan sistem operasi Windows Phone) walaupun belum dalam frekuensi sehari-hari. Selanjutnya, dalam waktu sekitar satu minggu terakhir, saya mencoba untuk menggunakannya dalam keseharian saya. Jadi, saya ingin mencoba ‘memberi kesempatan’ kepada ponsel Lumia…

  • Ulasan Ponsel Microsoft Lumia 535 Dual SIM

    Ulasan Ponsel Microsoft Lumia 535 Dual SIM

    Microsoft, sebagai perusahaan yang mengakuisisi Nokia, mengeluarkan produk ponsel pertama yang menghilangkan identitas “Nokia”, yaitu Microsoft Lumia 535. Jadi, tidak perlu bingung mengapa dulu ada istilah ‘Nokia Lumia’, namun nama Lumia sendiri sekarang tidak disandingkan dengan ‘Nokia’. Pertengahan Desember 2014 ini, saya memutuskan untuk membeli Lumia 535. Produk Lumia 535 ini saya beli melalui pre-order…

  • Ulasan Apple iPhone 5

    Minggu lalu, saya berkesempatan untuk memiliki iPhone 5. Seminggu terakhir ini, saya mecoba untuk selalu menggunakan iPhone 5 dalam aktivitas sehari-hari, menggantikan iPhone 4 milik saya sebelumnya. Dan, saatnya menuliskan sedikit ulasan mengenai iPhone 5 ini. Oh ya, ulasan ini merupakan pendapat pribadi saya, sebagai salah satu pengguna produk Apple — disamping beberapa produk lain…

  • Nokia Lumia Screen 900 Hammer Test

    A Nokia Lumia 900 is put to the test of being hammered on with nails and more.

  • Peluncuran Nokia Lumia 800 di Singapura (Bagian 2)

    Ini adalah lanjutan dari tulisan saya sebelumnya. Acara utama memang datang ke acara peluncuran ponsel Nokia Lumia 800. Tentang kenapa malah banyak cerita diluar itu, ya karena memang acara berlangsung lebih singkat dari semua rangkaian perjalanan (termasuk jalan-jalan) ke Singapura. :) Mungkin karena lokasi tempat menginap yang tidak terlalu jauh, perjalanan menuju Clarke Quay (lokasi…

  • Menghadiri Peluncuran Nokia Lumia 800 di Singapura (Bagian 1)

    Minggu lalu, tepatnya tanggal 7-8 Desember 2011, saya bersama dengan beberapa rekan mendapatkan undangan dari Nokia Indonesia untuk menghadiri acara peluncuran produk Nokia Lumia 800 di Singapura. Acaranya sendiri diadakan di kawasan Clarke Quay. Jadwal cukup singkat, jadi tidak sempat banyak mengunjung tempat dan berjalan-jalan. Tanggal 7 Desember sampai di Singapura, dan tanggal 8 Desember…

  • Nokia's Lumia 800 Windows Phone

    Nokia’s Lumia 800 Windows Phone matters more than you think — While there have been several Windows Phones with better hardware, the Lumia 800 will, for many, be the first must-have device on the platform.

  • How To: Install Opera Mobile on Nokia N9

    Nokia N9 already has a built-in internet browser. It’s not the best, but it works. I like having some browsers for my Nokia N9, and currently I have Firefox Mobile and Opera Mobile installed. Both browsers (Firefox Mobile and Opera Mobile) are not available from Ovi Store. If you’re using Symbian for your Nokia, you…

  • Nokia N9 Sample Photos

    I love photography. After using some different cameras (DSLR and phone camera), I think  this year I spend more time using mobile phone, not the DSLR. Sometime, I almost forgot that I still have Canon 450D. After having Nokia N9 in my hands, I wanted to test its camera features, just like what I did…

  • Nokia N9: Swipe demo

    Yesterday, I created a simple video about my Nokia N9. In this video you can see how the swipe works (switching between home screens — there are: Events, Applications, and Open Applications). You can also watch the User Interface. Do you think it’s easy to use? I think it is.