Tag: KNO

  • Meta Melepas 11.000 Karyawan

    Meta, perusahaan di belakang produk teknologi seperti Facebook, Instagram, dan WhatsApp memutuskan untuk melepas 11.000 karyawannya. Jumlah ini setara sekitar 13% dari total karyawan. (Sumber: Entrepreneur.com) Kepada karyawannya, Mark Zuckerberg menyampaikan pesannya: Hari ini saya membagikan beberapa perubahan tersulit yang telah kami buat dalam sejarah Meta. Saya telah memutuskan untuk mengurangi ukuran tim kami sekitar…

  • Mencatat Pengeluaran Selagi Sempat

    Di akhir tahun atau di awal tahun baru, sepertinya sangat umum muncul niat-niat baru yang menjadi target, entah untuk target pribadi, secara kolektif, sampai dengan terkait dengan pekerjaan. Mumpung awal tahun, jadi memulai sesuatu dari awal sangat menggoda untuk dilakukan. Untuk tahun 2021 ini, salah satu yang ingin saya dan istri lakukan sebenarnya sesuatu yang…

  • Penghapusan Airport Tax/Passenger Service Charge (PSC) di 13 Bandara di Indonesia

    Kabar baik untuk para pengguna jasa angkutan pesawat terbang, karena pemerintah baru saja menghapuskan beban airport tax atau Passanger Service Charge (PSC) untuk penerbangan dari 13 bandara di Indonesia. Istilah pajak bandara ini juga dikenal dengan Pelayanan Jasa Penumpang Pesawat Udara (PJP2U) Tentu, ini kabar baik bagi mereka yang harus bepergian dengan pesawat. Stimulus ini…

  • Robot Vacuum Cleaner/Robot Penghisap Debu. Pilih yang Mana?

    Setelah menjajal Kurumi KV 01 Anti Dust Mites UV Vacuum Cleaner di bulan September lalu, saya dan istri akhirnya berpikir kembali untuk membeli satu perangkat untuk membantu bebersih di rumah. CatatanTulisan ini bukan tulisan bersponsor. Saya tidak mendapatkan imbalan ataupun memiliki kerjasama dengan seluruh merek/produk yang disebutkan dalam tulisan ini. Semua yang saya tulis merupakan…

  • Menjajal Kurumi KV 01 Anti Dust Mites UV Vacuum Cleaner (September 2020)

    Karena ada di rumah terus selama pandemi, secara otomatis justru makin melihat barang-barang di rumah setiap hari dengan sedikit lebih detil dari biasanya.Dan, beberapa barang yang awalnya jarang terpakai, akhirnya jadi harus dimanfaatkan kembali. Misalnya karpet. Sumber Debu Di perumahan tempat saya tinggal, sebenarnya dalam kondisi “normal” lingkungan bisa dikatakan bersih, nyaman. Kendaraan hanya kendaraan…

  • AirAsia Indonesia Terbang Lagi untuk Beberapa Rute Domestik Mulai 19 Juni 2020

    AirAsia Indonesia Terbang Lagi untuk Beberapa Rute Domestik Mulai 19 Juni 2020

    Setelah Lion Air yang membuka beberapa rute penerbangan domestik pada 10 Juni 2020 lalu, AirAsia Indonesia melakukan langkah yang sama. Beberapa rute penerbangan domestik akan dibuka mulai 19 Juni 2020. Mengutip dari keterangan resmi dari situs AirAsia, berikut beberapa rute yang akan dilayani. No. Penerbangan Asal Tujuan Berangkat Tiba Frekuensi (hari) QZ 7520 Jakarta (CGK)…

  • Fourth year: LastPass

    This month, I renewed my LastPass subscription for the next twelve months. This time, LastPass does not increase its subscription price. It’s still US$36/year. I am still pretty happy with it. I was thinking of cheaper solution that offers similar features, but for know, I could not find one. So, let’s stick to it for…

  • Selamat Tinggal Flash

    Saya lupa kapan terakhir kali mengakses situs yang masih menggunakan teknologi Adobe Flash Player. Saya pikir teknologi ini sudah ditinggalkan cukup lama. Peramban Google Chrome juga sudah mengucapkan selamat tinggal kepada Flash pada pertengahan 2017 setelah Adobe — sebagai perusahaan pengembangnya — juga memutuskan untuk menghentikan dukungan pengembangan dan distribusi Adobe Flash Player di akhir…

  • Google Doodle: Indonesia National Batik Day 2019

    Today, Google search page for users in Indonesia has a doodle to celebrate National Batik Day 2019. Quoted from Google Doodle’s page: Today’s Doodle celebrates and was made using Batik, a technique for decorating fabric using wax and pigment to create complex, colorful patterns. Batik artisans cover fabric with a wax design, add dye, and finally…

  • Few Things You Need to Know About The New Yogyakarta International Airport (YIA)

    According to the news, the new Yogyakarta International Airport will be operating in late April 2019. For the first phase, some airlines like Garuda Indonesia, Air Asia Indonesia, and Silk Air will have their inaugural flights. I will not talk about the controversies, but one thing for sure: there will be a new airport to…

  • Kecap Bango Light

    Tulisan ini merupakan pendapat pribadi dan bukan merupakan tulisan berbayar. Saya lupa kapan tepatnya saya beralih ke kecap Bango produksi Unilever Indonesia ini. Tapi, saya yakin sudah sangat lama. Rasa dan aroma kecap ini menurut saya sangat enak, dan cocok dengan selera dan lidah saya sebagai orang Jogja yang cenderung suka dengan makanan yang manis.…

  • Hugo Barra is leaving Xiaomi

    Hugo Barra is leaving Xiaomi and going back to Silicon Valley A former star at Google who oversaw the development of Android, the Brazilian native shocked the tech industry when he announced he would join Xiaomi in 2013, then a three-year-old company. At the time, the company was making waves in China for its then…