Tag: DANA

  • Penurunan Biaya Transfer Antarbank Mulai Desember 2021

    Melalui program BI Fast Payment (BI-Fast), Bank Indonesia akan menurunkan biaya tranfer antarbank yang saat ini sebesar Rp6.500 menjadi Rp2.500.

  • Perpanjangan Masa Berlaku Akun Kredit AirAsia

    Karena pandemi COVID-19 yang belum menunjukkan tanda-tanda membaik, jadi keinginan untuk melakukan perjalanan udara juga masih ditunda lagi. Sebenarnya ada keinginan untuk menggunakan saldo dana yang ada di akun AirAsia dari hasil proses pengembalian dana. Sedikit ada kabar baik. AirAsia memperpanjang masa berlaku kredit akun menjadi 3 (tiga) tahun sejak diterbitkan. Jadi, ada tambahan 1…

  • Gagal Login ke Akun Jenius

    Ketika selama ini saya gagal terus masuk ke aplikasi Jenius di iPhone, saya dapat melakukan transaksi melalui website Jenius. Setelah otentikasi di aplikasi mobile, saya dapat OTP, saya masukkan OTP, mengeset PIN, lalu saya gagal masuk ke aplikasi, dengan pesan session expired.

  • Merayakan Dicukupkan

    Merayakan Dicukupkan

    Juni lalu, ada sebuah ‘kegelisahan’ yang saya rasakan, dan istri saya juga merasakan hal yang kurang lebih sama. Pandemi yang ternyata bukan membaik, tapi justru semakin memberikan dampak yang lebih berat lagi. Saya hampir tidak baca bagaimana analisis perekonomian nasional dalam masa pandemi. Atau, bagaimana ekonomi secara global. Tapi, sama seperti milyaran manusia di bumi…

  • Menparekraf Sandiaga Uno tentang Dana Testing Corona Dialihkan untuk Biaya PCR-Antigen Wisatawan

    Diperlukan keringanan biaya testing untuk calon wisatawan yang ke Bali. Ini yang akan kita pertimbangkan sebagai bentuk insentif yang bisa kita berikan, yakni testing (biaya PCR atau antigen) yang dibebankan ke pemerintah. Ternyata anggaran testing itu sampe Rp 6 triliun yang belum terserap, baru sedikit sekali yang terserap. Jadi, saya nanti mengusulkan dan dorong ke…

  • Menutup Akun Jenius BTPN

    Tunggu, memang ada terpikir untuk menutup akun Jenius BTPN. Tapi, alih-alih langsung menutupnya, saya pastikan bahwa akun kemungkinan tidak akan dipakai, karena saldo nol. Saya termasuk salah satu yang akhirnya ‘terjerumus’ untuk membuka akun Jenius dari BTPN. Walaupun registrasi pertama gagal di Februari 2019 lalu, tapi setelah mencoba kembali di Agustus 2019 proses pembukaan akun…

  • Ulasan Monitor LED Dell S2721DS 27 Inchi

    Beberapa waktu setelah saya bekerja dari rumah, saya sempat terpikir untuk memiliki sebuah monitor yang berukuran agak besar untuk kenyamanan bekerja. Saya sempat gunakan juga sebenarnya “televisi” sebagai monitor, tapi tentu saja ini bukan pilihan yang bijak. Akhirnya, setelah satu tahun lebih, saya memutuskan untuk membeli sebuah monitor yang akan saya gunakan bersama dengan MacBook…

  • Ulasan K380 Multi-device Bluetooth Keyboard

    Dengan beberapa pertimbangan, akhirnya saya memutuskan untuk membeli papan ketik baru, dan pilihan saya jatuh ke K380 Multi-device Bluetooth Keyboard dari Logitech. Nama Logitech sebenarnya bukan nama yang asing. Saya sudah cukup lama menggunakan tetikus dari merek ini, untuk seri M337. Dan, selama itu pula cukup puas dengan performa dalam mendukung pekerjaan saya sehari-hari. Mengapa…

  • Selesai: Pengembalian Kredit Google Hangout

    Sewaktu melakukan perubahan kartu kredit untuk pengembalian kredit Google Hangout pertengahan Maret lalu, saya kira prosesnya memang bisa sampai dua bulan. Ternyata, proses malah jauh lebih cepat. Dalam catatan mutasi kartu kredit, ternyata di tanggal tersebut dana sudah masuk. Informasi baru terlihat karena tagihan terbaru kartu kredit baru tercetak awal April ini.

  • Pengembalian Dana/Kredit Google Hangout

    Karena Google sudah tidak meneruskan layanan panggilan suara pada aplikasi Hangouts pada bulan Maret 2021, maka pengguna yang masih memiliki dana/kredit yang melekat pada aplikasi Hangouts akan mendapatkan pengembalian dana. Pengguna Hangouts akan diarahkan untuk berpindah ke layanan Google Chat. Termasuk saya, yang ternyata masih ada US$10 di akun. Saya sebenarnya malah tidak ingat bahwa…

  • EIGER

    Di linimasa Twitter saya kemarin, tiba-tiba banyak dipenuhi oleh cuitan mengenai kejadian yang melibatkan EIGER (PT. Eigerindo Multi Produk Industri) melalui akun @eigeradventure di Twitter dan (awalnya) dengan salah seorang warganet yang membagikan surat keberatan terkait sebuah ulasan video yang diunggah di platform YouTube. Ketika saya melihat isi surat keberatan tersebut, saya langsung menuju ke…

  • Data Pembayaran di Situs Belanja. Simpan atau Hapus?

    Sebagai salah satu kegiatan bebersih akun, selain menghapus following akun di Instagram, saya juga melakukan penghapusan beberapa data pembayaran yang melekat di akun-akun saya, terutama di situs/layanan yang cukup sering saya gunakan untuk bertransaksi. Tentu aja, dengan punya data pembayaran, proses akan sedikit lebih cepat, tapi di saat yang sama bisa juga ‘berbahaya’. Ya, terkait…

  • Akhirnya, Ada Kabar tentang Pengembalian Dana dari AirAsia Indonesia

    Akhirnya, Ada Kabar tentang Pengembalian Dana dari AirAsia Indonesia

    Karena beberapa minggu sejak saya mengajukan klaim pengembalian dana (refund) atas penerbangan dengan AirAsia Indonesia yang saya batalkan tidak ada kabar, saya kira proses mungkin saja memang tidak dapat dijalankan. Apalagi pembatalan tersebut bisa dikatakan sangat mepet dengan jadwal penerbangan. Seingat saya, saya bahkan membatalkan penerbangan di hari yang sama dengan jadwal penerbangan saya di…

  • Biaya Denda Kekurangan Dana di Layanan Jenius BTPN

    Walaupun sudah lebih dari satu tahun saya memiliki akun Jenius, sampai saat ini Jenius masih belum menjadi pilihan utama untuk urusan terkait perbankan. Bagi saya, berpindah layanan perbankan bukan sebuah keputusan yang cukup mudah dilakukan. Ini juga terkait dengan perubahan pola/cara saya dalam bertransaksi yang makin hari ternyata makin banyak menggunakna e-wallet seperti GoPay, OVO,…